InfoSeputarPolri
  • BERANDA
  • INFO LANTAS
  • DISIPLIN LANTAS
  • DAMAI BERSAMA
No Result
View All Result
  • Login
  • BERANDA
  • INFO LANTAS
  • DISIPLIN LANTAS
  • DAMAI BERSAMA
No Result
View All Result
InfoSeputarPolri
No Result
View All Result
Home Tak Berkategori

Arus Balik Lancar, Pemudik Apresiasi Polri atas Rekayasa Lalu Lintas Lebaran 2025

by Admin
7 April 2025
0
Arus Balik Lancar
1
SHARES
13
VIEWS

Jakarta – Penerapan sistem one way nasional oleh Polri terbukti efektif dalam mengatur arus balik Lebaran 2025. Arus lalu lintas di jalur utama, khususnya dari Semarang menuju Jakarta, terpantau lancar, dan pemudik mengungkapkan apresiasi terhadap pengaturan yang dilakukan oleh kepolisian.

Alberto, pemudik asal Semarang yang sedang dalam perjalanan menuju Jakarta, mengungkapkan bahwa perjalanan kali ini terasa lebih lancar.

“Kebijakan one way dan contraflow sangat membantu mengurangi kemacetan. Perjalanan jadi lebih cepat dan nyaman, banyak petugas kepolisian yang berjaga, serta ada posko kesehatan dan tempat istirahat di sepanjang jalan. Terima kasih kepada Polri atas pengaturannya yang sangat baik,” ujar Alberto.

Danius Oskar seorang pemudik dari Tangerang ke Garut Jawa Barat memiliki cerita lain. Dengan adanya pembatasan truk sumbu tiga di jalan saat arus mudik dan balik lebaran maka jarak yang ditempuhnya semakin singkat hanya dengan 4 jam bisa sampai di Garut.

“ Tahun kemarin kan Macet masih banyak truk-truk yang ini kan (red – melintas) sekarang jadi mulai tertib nggak ada truk-truk yang ini (red-melintas) jadi jalan lebih cepat 4 jam,” jelas Danius Oskar pemudik Tangerang ke Garut Jawa Barat.

Polri tidak hanya menerapkan rekayasa lalu lintas, tetapi juga menerapkan pembatasan kendaraan sumbu tiga atau truk-truk yang bukan mengantar logistik untuk melintas selama Operasi Ketupat 2025 . Kebijakan ini berimbas pada cepatnya para duta- duta mudik menuju kampung halaman dan sekembalinya juga.

Penerapan kebijakan one way nasional, contraflow, WFA, pembatasan truk melintas terbukti efektif memperlancar arus Lebaran 2025, memastikan kelancaran perjalanan, serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi pemudik yang menempuh perjalanan jauh usai merayakan Idul Fitri.

Previous Post

Angka Kecelakaan Turun 45%, Menkes Puji Kinerja Polri

Next Post

Anggota DPR Bimantoro Puji Kinerja Polri dalam Operasi Ketupat 2025

Admin

Admin

Next Post
Anggota Komisi III DPR RI, Bimantoro Wiyono, S.H.

Anggota DPR Bimantoro Puji Kinerja Polri dalam Operasi Ketupat 2025

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

No Result
View All Result

Berita Terpopuler

Indonesia Safety Driving Center terbaik di Asia Tenggara

ISDC Serpong Ditargetkan Jadi Pusat Keselamatan Berkendara Unggul di Asia Tenggara

14 October 2025
kamera ETLE 5000 unit tahun 2027

Polri Targetkan 5.000 Kamera ETLE untuk Pantau Pelanggaran Lalu Lintas pada 2027

13 October 2025
bpkb elektronik untuk mutasi kendaraan

BPKB Elektronik Permudah Proses Mutasi Kendaraan Tanpa Fotokopi

13 October 2025
keberhasilan pengamanan MotoGP Mandalika 2025

Keberhasilan Pengamanan MotoGP Mandalika 2025 Bukti Profesionalisme Polri Untuk Event Dunia

6 October 2025
program Polantas Menyapa dalam pelayanan polisi lalu lintas

Program Polantas Menyapa: Pasukan ‘Tet Tot Wuk Wuk’ Berjibaku Bantu Masyarakat

1 October 2025
© Copyright PakpolinTeam All Rights Reserved
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • INFO LANTAS
  • DISIPLIN LANTAS
  • DAMAI BERSAMA

© 2025 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version